
Inilah detik penantianku..
Menanti hal tak pernah ku harapkan..
Berpuluh hari yg akan datang..
Ia akan semakin terhalang oleh dinding baja..
Hingga kelak tiada lagi ku jumpa wajah menawannya..
Tiada lagi tempatku melarikan rasaku yg "salah"..
Sebenarnya Jalanpun tak pernah berpihak padaku..
Tapi mengapa aku tak kunjung jera melewati ini..
sampai di hari ini..
Ku tandai dukaku dengan berdiam..
selang dalam pintaku..
Aku meratap menyesali segala gundah duniaku..
Aku terbawa arus tak menentu..
Sampai tiada sinar di bola mataku..
Semua gelap lelap dalam hayal..
sepekan senja ku ragu mengharap..
Sewindu hari aku akan memohon..
Agar sudi kiranya bulan membawanya pergi..
Agar tiada satupun yg memilikinya..
karena aku tak rela, ia berlabuh di lain cinta..
-tulus-
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Inbox coment